Kamis, 03 Juni 2010

Posting Panjang Via Ponsel di Wordpress [V.3]

Setelah sebelumnya saya menulis posting panjan via HP v.1 dan posting panjang via HP v.2, maka kini saya kembali menulis posting panjang via HP v.3. Ketiga cara ini masih sama-sama menggunakan Opera Mini v.3 mod. Kalau sebelumnya pada cara pertama kita menggunakan blog lain dan cara kedua memanfaatkan free web proxy atau situs untuk menyembunyikan proxy, maka cara ketiga ini kita akan menggunakan e-mail. Tentunya setiap kita para pengguna internet memiliki akun e-mail dan yang anda gunakan bisa e-mail apa saja, cuma yang saya miliki dan saya praktekkan adalah menggunakan Gmail. Software atau browser yang Anda gunakan adalah Opera Mini 3 mod dan Opera Mini 5. Sebetulnya untuk posting panjang pakai HP atau Ponsel, kita bisa menggunakan Oper Mini 5 langsung dari dasbor, yaitu dengan men-setting Opera Mini tersebut ke non fullscreen edit. Tetapi kita tidak akan bisa memasang gambar, mewarnai huruf, membuat gaya tulisan yang berbeda dan lainnya yang memerlukan kode HTML karena di Opera Mini 5 pada mode non fullscreen edit ada karter script yang tidak tersedia, nah...untuk membuat posting via Ponsel yang seperti ini misalnya, disana diperlukan kode-kode HTML yang kode-kode dasarnya Sahabat bisa lihat disini!

Kita langsung saja paparkan langkah-langkahnya

  • pertama-tama buka Opera Mini 3 mod dari Ponsel Anda, lalu login ke akun e-mail Anda masing-masing lalu buat surat atau creat message (mungkin setiap layanan e-mail berbeda istilah) pada kotak text area untuk membuat surat, tulis postingan Anda. Atau yang sudah membuat konsep di HP tinggal menyalin dari draft atau pesan tersimpan di Ponsel, lalu tempel/paste ke kotak text area tersebut. Setelah posting siap, simpan e-mail tersebut sebagai draft.
  • Langkah kedua, tutup Opera Mini 3 dan kini beralih ke Opera Mini 5. Login ke akun e-mail Anda tadi lalu buka draft yang tadi Anda buat. Setelah terbuka, arahkan tanda panah ke kotak text area yang berisi postingan dan jangan diklik!!! Cukup tekan tombol satu=> Pilih "Copy" lalu select. Setelah itu masih dari Opera Mini 5, login ke dasbor Blog Wordpres Anda, buat posting baru, arahka tanda panah ke text area untuk postingan, tekan tombol satu lalu pilih paste maka dalam sekejap tulisan tadi akan berpindah seluruhnya. Beri judul, kategori dan tag dan setelah itu terbitkan, maka postingan panjang pun akan segera terbit.

Nah...itulah trik-trik yang saya dapatkan. Mohon ma'af kalau ada kekurangan, dan kalau ada penambahan dari Sahabat mungkin, silahkan kasih tambahan di kotak komentar.
Semoga artikel Posting Panjang Via Ponsel di Wordpress [V.3] bermanfaat bagi Anda.

yuwaku mengatakan... On 4 Juni 2010 pukul 01.27  

Tips yg berguna bagi saya yg sering ngeblog pakai hp.. Tp kalo saya sih bila ingin menulis artikel atau mau mengcopy/paste tulisan di internet suka pakai browser Ucweb.. Ma kasih atas tipnya. mungkin bisa menjadi pilihan lain saya..

delia mengatakan... On 4 Juni 2010 pukul 03.45  

Mas nanang memang pakar dalam hal ini..
tidak bisa menambahi apa2 lagi..

makasih mas ^_^
.-= delia´s last blog ..Makna Gaya Puma =-.

Nanang mengatakan... On 4 Juni 2010 pukul 04.13  

Ya, emang banyak cara mas, he..he.. Saya jarang pakai ucweb krn lebih suka opmin

Nanang mengatakan... On 4 Juni 2010 pukul 04.15  

Kalau di bilang pakar masih jauh Lia, he..he..

Nanang mengatakan... On 4 Juni 2010 pukul 21.34  

Tangtos pegel kang, ieu mah kangge anu can kapeser kompi komo lepy..he..he..iraha atuh nya sim kuring gaduh? Hatur nuhun Kang.

Vicky Laurentina mengatakan... On 4 Juni 2010 pukul 22.41  

Hai, Mas Nanang!

Tipsnya nampak menarik ya. Sayang tidak bisa upload foto ke blog via HP, padahal foto itu pilar penarik penonton untuk membaca blog sampai tamat. Saya pengguna Wordpress, praktis hanya pakai laptop untuk mengunggah foto.

aming mengatakan... On 4 Juni 2010 pukul 22.54  

yellooowww...
izizn berkunjung, thanks yak trik nya...

julianusginting mengatakan... On 4 Juni 2010 pukul 23.06  

tipsnya menarik menurut saya...cuma susah sepertinya...
.-= julianusginting´s last blog ..My Blog Was Hacked?? =-.

Vulkanis mengatakan... On 4 Juni 2010 pukul 23.46  

Sabaraha meter Boz panjangna ?

Vulkanis mengatakan... On 4 Juni 2010 pukul 23.49  

Kalo laptop itu naon atuh Kang Nanang ?

Vulkanis mengatakan... On 4 Juni 2010 pukul 23.51  

Mantap sekali Infonya,,tapi sayang hape ane dah alangadut
Wakakkakkkk
.-= Vulkanis´s last blog ..Cara Tambal Ban =-.

Dangstars mengatakan... On 4 Juni 2010 pukul 23.54  

Makasih banyak dan teruslah berbagi..yang bermanfaat

Nanang mengatakan... On 5 Juni 2010 pukul 04.00  

Bisa kok, coba lihat post sy yg lain dihiasi photo2. Hp jadul bisa optimal juga kok bwt ngeblog bahkan yang self hosting.

Nanang mengatakan... On 5 Juni 2010 pukul 04.04  

Duka atuh naon nya Kang Dangs? abdi mah teu acan nyepeng nu kitu, he..he..

aby umy mengatakan... On 5 Juni 2010 pukul 04.48  

berguna banget ni kang untuk yg ngeblog pake hp
.-= aby umy´s last blog ..Indah Pertiwi feat Ahmad Dhani - Terbakar with Lyric =-.

Nanang mengatakan... On 5 Juni 2010 pukul 22.48  

Mas Wawan ikut2an pakai hape? memang klw belum terbiasa pegel mas he..he..

kang ian mengatakan... On 6 Juni 2010 pukul 09.15  

jah kang dadangna beda versi uy eh eh eh
.-= kang ian´s last blog ..Yang belum pernah mencapai target.. =-.

udienroy mengatakan... On 7 Juni 2010 pukul 04.11  

Wah ilmu baru nih, hehe thx mas

Udin Hamd | Blogger 2 Inchi mengatakan... On 7 Juni 2010 pukul 06.43  

Selalu dapat ilmu baru. .thanks mas

N@n@ng mengatakan... On 27 Juni 2010 pukul 21.56  

Wa'alaikum salam, saya juga dulu belajar di blogspot dan sekarangpun masih belajar. Sprt udah saling kenanl, siapa ya? tak coba ah kunjung balik.

virtual dating game mengatakan... On 2 Agustus 2010 pukul 17.08  

I've spent at least 2 hours trying to figure out how to use Wordpress to make a blog. I downloaded v. 2.3.3 but don't know PHP, nore do I have a domain name or web host..

virtual dating game mengatakan... On 2 Agustus 2010 pukul 17.08  

Any sort of step by step beginner process would be the best because I am a noob. I looked at the Wordpress instructions and all it did was confuse me more. so please don't suggest that.

virtual dating game mengatakan... On 2 Agustus 2010 pukul 17.10  

Wordpress.org has the open source code that you have to install on your hosting. It requires access to MySQL data base. You will need to have hosting that has MySQL hosting..

Sobonly mengatakan... On 21 Desember 2010 pukul 02.46  

text1
text2

Posting Komentar

Terimakasih Anda telah menyempatkan berkomentar di blog ini

MoBlog Lover - All Right Reserved.Powered By Blogger
Theme Designed Kumpulan artikel Menarik